Kapolres Kubar Pimpin Serah Terima Jabatan Kasat Intelkam

Polres Kubar Polda Kalimantan Timur, Bertempat di Aula Utama Polres telah digelar upacara serah terima jabatan dan pengangkatan sumpah atau janji Kasat Intelkam. Upacara sertijab ini dipimpin langsung oleh Kapolres…

Petugas Gabungan Di Kutai Barat Tertibkan Prokes Dengan Tegas Dan Humanis

Kutai Barat – Menindaklanjuti perintah Presiden Republik Indonesia perihal pemberlakuan PPKM Darurat. Petugas gabungan di Kabupaten Kutai Barat Kalimantan Timur menggelar patroli protokol kesehatan skala besar, Jumat, (23/07/2021) malam. Patroli…

Polri Pastikan Beredarnya Video Rusuh Demo Hari Ini Hoaks

Beredar video aksi unjuk rasa yang berujung kerusuhan dengan menarasikan bahwa demonstrasi tersebut dilaksanakan pada hari ini 24 Juli 2021. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono memastikan bahwa video…

Polri Imbau Masyarakat Tidak Terhasut Ajakan Aksi Unjuk Rasa Tanggal 24 Juli

JAKARTA – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mengimbau masyarakat tak terhasut dengan ajakan aksi unjuk rasa serentak di media sosial (medsos) pada tanggal 24 Juli 2021. Pasalnya ajak itu berpotensi terjadi kerumunan…

Instruksi Kapolri ke Jajaran saat PPKM Level 4: Akselerasi dan Pastikan Bansos Tepat Sasaran

JAKARTA – Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) menyatakan bahwa Pemerintah menambah anggaran perlindungan sosial sebesar Rp55,21 triliun, yang dialokasikan untuk bantuan sosial (bansos) penanganan Pandemi Covid-19. Kapolri Jenderal Listyo Sigit…

Gerai Vaksin Presisi Polres Kubar Gelar Vaksinasi Covid–19 Dosis Tahap Kedua

Kutai Barat – Polres Kubar bekerjasama dengan Tim Vaksinator dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kutai Barat lakukan vaksinasi dosis kedua melalui Gerai Vaksin Presisi yang bertempat di Gedung BKMT Islamic Center…

Polres Kubar Kurban 7 Sapi dan 3 Kambing untuk Dibagikan kepada Masyarakat Terdampak Pandemi Covid-19

Kutai Barat – Merayakan Idul Adha 1442 H, Polres Kubar sembelih 7 ekor sapi dan 3 ekor kambing di halaman belakang Polres Kutai Barat untuk mengantisipasi kerumunan di masa pandemi…

Kabareskrim Minta Jajarannya Tak Arogan dan Tindak Tegas Hoaks Penanganan Covid-19

JAKARTA – Kabareskrim Polri Komjen Agus Andrianto menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk menindak tegas adanya informasi palsu atau hoaks yang mengganggu upaya Pemerintah dalam penanganan Covid-19. Hal tersebut disampaikan oleh…

Kapolri Sebut 475.420 Paket dan 2.471.217 Kg Beras ke Warga Selama PPKM Darurat

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan bahwa percepatan penyaluran bantuan sosial (bansos) di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat telah dilakukan di seluruh wilayah. Sigit mengungkapkan, sejak…

Kapolri Cek Pasien Covid-19 Terlayani dengan Baik di RS Polri dan Berikan Bansos ke Nakes

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan pengecekan langsung ke Rumah Sakit (Polri) Kramat Jati, Jakarta Timur, Sabtu (17/7/2021), malam. Ia ingin memastikan pasien yang dirawat di tempat itu…